- Blog, buka "new post" seperti biasa kita mau post yang baru
- Blog, klik "HTML"
- Buka instagram web account kita, lalu cari video yg mana yg mau kita post
- setelah di klik - dibawah comment ada tempat kolom penulisan commentkan, naah disampingnya ada menu gt, di klik aja nanti akan keluar tulisn "EMBED" lalu di klik
- di Instagram tsb akan keluar HTML dari hasil Embed video, select all, copy
- Blog, Naaah langsung paste code HTML tadi ke blog kita, jangan lupa di menu "HTML" di blog yaaa... bukan di menu "compose"
- Untuk mengetahui hasilnya, silahkan pindah ke menu "Compose" sekedar cek apakah Videonya muncul atau tidak :)
Wednesday, September 24, 2014
How to Post Instavideo to our blog
Beberapa hari lalu saya sempet kepingin post video yang ada di Instagram ke blog saya ini, tapi engga tahu caranya... cari sana sini, search sana sini tidak ketemu cara yang simple.. akhirnya berhasil juga nih ketemu caranya, dan saya mau berbagi caranya kepada kalian yang baca blog saya :)
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
saya biasanya pakai www.webta.me bisa juga :D
ReplyDeletemakasih banget kak lulu infonyaa :)) salam kenal
ReplyDeletehttp://nurazizabakti.blogspot.com/
AWESOME SHARING!!!!!
ReplyDeletehttp://sepatuholig.blogspot.com
O ternyata gampang yah. Hehehehe... makasih infonya Mba. Cantik bgt deh di videonya
ReplyDelete